Cara mempercepat Blog

Jumat, 20 Mei 2011


Hai......Shobat kassyaf semuanya.
Pada kesempatan kali ni, Saya pingin berbagi tentang
"BAGAI MANA CARA AGAR BLOG KITA GAK LEMOT"
Oke langsung aja kita ke bahasn coz mau keburu mandi ni....kikiki


1- Shobat harus tau apa yang menyebabkan Blog kita lamban,

2- Kurangilah penggunaan javascript pada blog baik itu di sidebar atau di header,1 javasript aja dapat mempengarui kecepatan kinerja blog kita.

3-Jauhilah penggunaan Gambar Yang berlebihan ( tidak seukur dengan kepentingan blog)

4- 'background' Nh usahakan Shobat menggunakan background yang sifatnya bukan gambar.
Kalau saya boleh sarankan, saya anjurkan pakai bg color yang dipadulkan menjadi dua/tiga.
Contoh kecil ni "{background:#fff;background:-moz-linear-gradient(top,#fff,#f1f1f1);.

5-Nah ini yang paling penting.
KONEKSI ANDA HARU CEPAT. Tak ada guna blog cepat
kalu koneksi shobat lemotGAAAAA kakakak nati blognya yang di salahin.


Hanya ini yang bisa kami sajikan wat Shobat.
Maaf jiaka ada tulisan yang membuat Shobat merasa tidak nyaman.
Semoga posting ini bermanfaan....

0 komentar:

Posting Komentar